Otak-Otak Goreng Palmia
Camilan sore ini terbuat dari ikan tenggiri dan Palmia Garlic. Aroma bawang dari Palmia Garlic menambah masakan jadi lezat.
#ShareYourJourney
Bahan:
Pure kentang 500 gr kentang kukus, lalu haluskan
100gr keju parut
1 butir telur, kocok
50 gr Royal Palmia Butter Margarine
Garam, kaldu jamur, lada bubuk secukupnya
Cara Membuat:
Campur semua bahan.
Bahan Isi:
250 gr ayam fillet, potong dadu kecil
2 buah wortel, potong dadu kecil
jamur kancing, iris²
Soun, rebus terlebih dahulu
Susu UHT 200 ml
3 butir telur rebus, potong²
Garam, gula, kaldu jamur, lada bubuk secukupnya
Royal Palmia Butter Margarine untuk menumis
3 siung bawang putih cincang
½ siung bawang bombay cincang
Cara Membuat:
1. Tumis bawang putih dan bawang bombay, masukkan wortel dan ayam, beri sedikit air, masak hingga wortel dan ayam matang.
2. Masukkan jamur kancing, soun dan susu UHT.
3. Tambahkan gula garam kaldu jamur dan lada bubuk.
4. Topping dan olesan 1 kuning telur untuk olesan cheddar cheese slice potong menjadi 2 bagian/keju tabur.
Penyelesaian:
1. Masukkan isi ke dalam wadah, tata telur rebus.
2. Masukkan pure kentang.
3. Olesi bagian atas dengan kuning telur.
4. Letakkan cheddar cheese slice/keju tabur dibagian atas.
5. Panggang hingga matang.
Camilan sore ini terbuat dari ikan tenggiri dan Palmia Garlic. Aroma bawang dari Palmia Garlic menambah masakan jadi lezat.
Suami saya termasuk orang yang pilih pilih dalam hal makan cookies . Suka sebel sendiri kadang sudah dibikin cookies ga dimakan. Dia suka banget nih makan kacang goreng atau hal" yg berbau kacang. Pas banget mau hari raya jadilah aja aku buatkan kue kacang yang dikombinasikan pakai royal palmia butter margarin . Ternyata doi suka banget perpaduan ini ,, royal palmia bikin cookies pas sudah matang aroma butter nya sangat kuat , dan kuenya sangat renyah berkat pemakaian margarin didalamnya.
Paling suka dengan kudapan satu ini. Cara membuatnya sangat sederhana tidak perlu menggunakan kocokan telur cukup mencampur semua bahan jadi satu diaduk lalu diamkan hingga mengembang. Teksturnya sangat lembut, terasa begitu creamy dimulut dan sangat lembut. Seperti roti atau cake, bluder bisa diberi topping yang sangat beragam. Ukuran adonan yang dimasukkan ke dalam cetakan harus pas betul karena adonannya lembut, bluder yang terlalu melebihi cetakan akan jatuh (meluap ke bawah) hingga hasilnya kurang cantik. Semua bahan langsung dicampur dan diaduk. Margarin tidak perlu dicairkan. Telur tidak perlu dikocok terlebih dahulu. Ragi instant boleh pake merk apapun tapi tidak bisa diganti dengan sp ataupun tbm Karena rasa dan teksturnya akan jadi berbeda.
Sebagai ibu dengan 3 anak laki-laki saya selalu berusaha memenuhi kebutuhan makanan anak secepat kilat sembari multitasking mengerjakan pekerjaan yang lain. Agar memasak mudah, cepat dan enak, biasanya saya mengkreasikan menu yang sudah ada dengan penambahan atau modifikasi bahan tertentu. Misalkan dengan menambahkan sayuran di dalam makanan, agar anak-anak bisa makan sayur tanpa drama. Salah satu resep mudah, enak, dan cepat yang disukai anak-anak di rumah adalah makaroni panggang keju dan sayuran. Pssst, ini aja bikinnya sambil gendong Aksara di dapur lho. Hehehe. Semangat jadi Wonder Woman di rumah yaaaa :)