Cake Pandan Lapis Creamy Keju
Cake Pandan lapis creamy keju menjadi camilan favorit anak, karena rasanya yang manis gurih.

#PalmiaPoints2024 #LetsBakeLove

Bahan:

  • 10 kuning telur
  • 125 gram gula pasir halus
  • 125 gram Palmia Margarin Serbaguna, kocok hingga halus dan memutih
  • 15 gram tepung terigu
  • Pewarna hijau pandan secukupnya
  • ¼ sdt vanili bubuk
  • Butter cream
  • Keju parut  

Cara Membuat:

  1. Siapkan oven dengan suhu 180ºC adonan kuning (buat 2 adonan)
  2. Kocok kuning telur bersama gula hingga kental dan memutih. Masukkan Palmia Margarin Serbaguna yang sudah dikocok halus, aduk rata
  3. Masukkan tepung sambil diayak dengan vanili sedikit demi sedikit, aduk perlahan tambahkan pewarna pandan hijau. Tuang adonan ke loyang yang sudah diberi alas kertas roti dan diolesi margarin Palmia Margarin Serbaguna serta ditaburi tepung
  4. Panggang selama 20 menit, hingga matang, Angkat

Penyelesaian:

  1. Kue yang sudah matang dibagi dua
  2. Lapisi permukaan adonan dengan buttercream
  3. Untuk kue bagian atas lapisi lagi dengan butter cream lalu diberi topping keju parut.

Resep dari Tri asmoro eka pria
Brownies kering pelangi

Brownies kering pelangi

Sebagai Wonder Women keluarga, saya tak hanya memperhatikan kelezatan rasa tapi juga tampilan yang unik dan menarik dalam sebuah camilan.

Kue Cubit Pandan

Kue Cubit Pandan

Cemilan ringan yang sangat cocok dinikmati kapan saja. Rasanya yang manis beraroma pandan di beri toping keju membuat keluarga sangat menyukai nya. Apalagi saya menggunakan Palmia Butter Margarine yang membuat rasa dan tekstur nya makin special, anak anak bilang enak banget #PalmiaLetsBakeLove #PalmiaMargarine #PalmiaPoints

Talam Singkong Gula Merah

Talam Singkong Gula Merah

Talam singkong gula merah salah satu olahan singkong yang memiliki lapisan putih dan gula merah. Talam singkong rasa manis dan gurih. Keluarga ku menyukai tampilan dan rasa nya.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia