Brownies Meses Pelangi
Browniesnya nyoklat banget ditaburi dengan meses warna warni bak pelangi.

#PalmiaPoints2022

Bahan:

  • 100 gr gula pasir
  • 2 butir telur
  • ½ sdt SP
  • 150 gr tepung terigu
  • 40 gr cokelat bubuk
  • 50 gr Palmia Margarin Serbaguna
  • 100 gr DCC
  • 100 ml kental manis coklat
  • 1 sdt vanilli
  • Butter cream siap pakai secukupnya
  • Meses warna warni secukupnya

 

Langkah Membuatnya:

1. Tim cokelat batang dan Palmia Margarin Serbaguna, sisihkan.

2. Kocok telur, gula, SP hingga mengembang, masukan tepung dan coklat bubuk. Terakhir masukan coklat tim dan skm coklat aduk rata.

3. Masukkan dalam loyang yang sudah diolesi margarin, kukus hingga matang.

4. Setelah kue dingin, olesi butter cream lalu taburi meses pelangi.


Resep dari Istikhoroh Yosefa
Biskuit Kelapa Pandan Talam Cake

Biskuit Kelapa Pandan Talam Cake

Ini enak banget kalian wajib coba untuk sajian di hari spesial akhir tahun.Perpasuan Biskuit kelapa dengan Royal Palmia butter Margarin menjadikan cemilan ini nikmat banget #PalmiaPoints2022 #EdisiSpesialAkhirTahun

Sus Goreng ala Palmia

Sus Goreng ala Palmia

Cemilan yang garing diluar namun terasa lembut didalam, rasa gurihnya Palmia meleleh dimulut serta bercampur manis gula yang makin nikmat. Cocok dinikmati disore hari bersama keluarga dan teman.

Pie buah

Pie buah

Kulit pie yang renyah dipadukan dengan gurih vla dan segarnya buah bisa jadi pilihan saat menghabiskan waktu bersama keluarga

Sus Vla Vanila

Sus Vla Vanila

Kue sus vla vanila cemilan yang rasa nya lembut. Cara pembuatan nya juga memerlukan ketelatenan sehingga bisa menghasilkan sus vla vanila yang baik dan sempurna.

Beli Produk Palmia