Bolu Pandan Meses Mini Kukus
Bolu yang satu ini cocok untuk mengisi snack box.
Bahan:
Bahan kulit A:
100 gr Tepung serba guna
75 gr PALMIA MARGARINE SERBAGUNA
1 sdm Canola oil
Bahan kulit B:
200 gr Tepung protein tinggi (me: cakra kembar) dan diayak dulu
75 gr ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE
50 gr Gula pasir
80 ml Air / susu
Bahan isi:
5 buah Pisang kepok
Secukupnya Keju cheddar / mozzarella
Secukupnya Choco chips
Secukupnya Selai coklat (me: selai morin)
Secukpnya Minyak dan ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE
Bahan oles:
1 butir Kuning telor
1 sdm susu cair
1 sdm madu
Topping:
Keju parut
Choco chips
Cara membuat:
Tanggal 6 Juni kemarin suami ulang tahun , tapi dia termasuk orang yang ga suka kue bolu apalagi dengan hiasan banyak buttercream. Oatmeal Cookies With Cheese Cream ini adalah salah satu cara saya mensiasati surprise birthday cake buat dia , bukan cake tapi pakai Oatmeal Cookies yang dibuat lebih lebar lalu dihias cheese Cream yang ga bikin eneg pastinya. Dan Alhamdulillah dia suka ?? abis dalam sekejap dong??
Hello kitty kurma cinnamon cheese pie ini Selain tampilan yang cute dengan menggunakan Royal Palmia Margarine menjadikan crust pie nya Renyah dan juga Rasa sensasi filling yang berbeda dari kurma cinnamon dan keju oles ..makin menambah kelezatannya.
Camilan manis, gurih renyah khas Bali ini bisa dinikmati tanpa harus ke Bali lho. Kita bisa bikin sendiri dg palmia margarin tentunya, supaya kulitnya renyah dan juga gurih.