AUSTRALIAN KIWI PUFF
Puff lezat dengan topping kiwi dan cream cheese ala Australian cocok untuk menemani snack time kamu.

Bahan :

A.

100 gram ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE

1000 gram tepung terigu cakra kembar

50 gram Gula Pasir

15 gram Garam

540 gram Air Dingin

B.

400 gram palmia shortening pastry

C.( Topping )

500 gram Kiwi

200 gram Cream Cheese

200 gram prosperich cream filling melon

Cara Membuat :

  1. Aduk semua bahan A hingga . kalis, Istirahatkan adonan 10-15 menit.
  2. Roll adonan bentuk segi empat dengan ketebalan 2 cm, letakkan palmia shortening pastry di atasnya lalu tutup dengan adonan membungkus palmia shortening pastry.
  3. Roll panjang dengan ketebalan 1 cm, lakukan lipatan tunggal ( 3 lipatan ) dan Istirahatkan.
  4. Panjangkan lagi dengan ketebalan 1 cm, lakukan lipatan ganda ( 4 lipatan ) dan Istirahatkan

10-15 menit.

  1. Lakukan langkah ke 3 kembali, Istirahatkan 10-15 menit.
  2. Terakhir tipiskan adonan setebal 3 mm, potong, isi dan bentuk.
  3. Letakkan adonan yang sudah dibentuk di atas loyang, jangan di oles.
  4. Panggang dengan suhu oven 200°C selama 10-15 menit, atau hingga matang lalu hias

dengan bahan C.


Resep dari Palmia
Bolu Kukus Keju Palmia

Bolu Kukus Keju Palmia

Sebagai Bunda yang sedang mengajarkan makan sehat kepada anak-anak, saya berusaha agar anak-anak tidak jajan di luar. Selain itu saya juga membatasi jajanan berMSG. Jadi saya buatkan saja Roti Lapis Keju kesukaan anak-anak. Biasanya satu resep gini langsung habis untuk satu hari. "Enak, Bun!" begitu kata anak-anak tiap kali makan kue buatan saya. Ya iyalaah... bikinnya sama Palmia Margarin Serbaguna. Alhamdulillah, saya selalu bersyukur memiliki anak-anak yang juga bersyukur setiap saat.

Brownies Steamed Beans

Brownies Steamed Beans

Hai Palmia Fans! Di sore hari asikkan Ngemil bareng keluarga ditemani oleh brownies steamed beans.

Ceker Terong Masak Gurih

Ceker Terong Masak Gurih

Ceker dan terong bulat dimasak kuah gurih sangat cocok disantap saat berbuka puasa

Bolu Panggang Gula Merah

Bolu Panggang Gula Merah

Bolu memiliki berbagai macam varian. Salah satu nya bolu gula merah ini. Camilan satu ini bisa di jadi kan menu berbuka puasa.

Beli Produk Palmia