Bakpau Kukus Mini Lembut
Kue bakpao kukus mini ini salah satu kesukaan anak-anak sebagai menu buka puasa . Untuk isian optional disesuaikan dengan selera.
#PalmiaMargarin #MakeWonders
Bahan-bahan :
- 100 gr tepung terigu protein tinggi
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt lada bubuk
- 1 butir telur
- 300 ml air
- 1 sdm Palmia, dicairkan
Isian :
- Sosis, dipotong kecil
- Telur rebus, dipotong kecil
- Keju cheddar, diparut
- Mayonaise
Cara membuat :
1. Campur semua bahan kulit, aduk dengan whisk sampai adonan benar-benar mulus dan tidak ada yang bergerindil. Saring bila perlu.
2. Panaskan wajan anti lengket dengan api kecil. Ambil 1 sendok sayur adonan kulit, buat dadar tipis-tipis. Masak hingga permukaannya tidak lengket. Angkat. Lakukan sampai habis.
3. Ambil selembar kulit, tata bahan isian, lipat dan gulung. Lakukan sampai habis.
4. Celupkan risoles ke kocokan telur, gulingkan ke tepung roti. Lakukan sampai habis. Simpan dalam lemari es kurang lebih 30 menit.
5. Goreng risoles dengan api sedang sampai kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan. Sajikan dengan saus sambal.
Kue bakpao kukus mini ini salah satu kesukaan anak-anak sebagai menu buka puasa . Untuk isian optional disesuaikan dengan selera.
Bosan dengan rasa pai yang gitu-gitu aja? Atau bosan dengan rasa brownis yang terlalu? Yuk coba kombinasikan keduanya jadi resep pai brownis yang spesial ini. Rahasia kelezatannya karena aku selalu pakai #RoyalPALMIAButterMargarine yang membuat aroma dan rasa kue begitu Istimewa....? jadi...sekarang Tak Perlu Bingung Lagi Memilih Pai atau Brownis #SeruanNgemil
Cemilan sederhana, bikinnya simpel bahan mudah di dapat, di buat dengan cinta dan sayang untuk keluarga, dibentuk karakter yang lucu dan mengemaskan