Biji Ketapang Empuk & Renyah
Sebagai IRT 3 anak yang doyan ngemil itu aku mesti selalu kreatif buatin anak anak cemilan sehat di rumah. Dari pada jajan sembarangan di kuar kan selain takut nggak sehat juga nggak higenis. Jadi sebisa mungkin aku selalu sempatkan 2-4x dalam sebulan buatin anak anaka cemilan. Dan kali ini aku buatin mereka biji ketapang ini ??

#PalmiaMargarin #KreasiMasakanWOW #PalmiaBikinWOW

Bahan:

250 gr terigu

50 gr margarin palmia

50 gr gula pasir

50 ml santan

1 btr telur

Sejumput vanili

Sejumput garam

Langkah

- Kocok margarin gula telur sampai tercampur, bisa menggunakan kocokan tanganatau mixer kecepatan rendah

- Masukkan santan dan vanili, kocok sebentar

- Masukkan terigu dan garam, campur menggunakan spatula sampai kalis

- Buat bentuk seperti tali, panjang, lalu potong menggunakan gunting dengan bentuk serong

- Jika masih lembek, bisa ditambahkan terigu lagi

- Goreng sampai kecoklatan, tiriskan dan siap di hidangkan untuk kluarga 


Resep dari Nayla Sriwahyuni
Nastar

Nastar

Nastar adalah salah satu kue kering lebaran favorit saya ?? bisa jadi 1 toples saya sisakan hanya beberapa biji saja haha. Sewaktu masih kecil, saya suka sekali membantu mama memasang cengkeh disetiap atas nastar. Berhubung inginnya yang original saja, jadi tanpa cengkehpun rasanya sudah enak sekaliii ?? lembut, manis, lumeeerr dimulut itulah sensasinya. Tentu saja dengan margarin Palmia yang selalu melengkapi bahan untuk membuat kue keringku sekarang, nastarku pun menjadi salah satu kue kering terlaris alhamdulillah ??

Strawberry Pound Cake

Strawberry Pound Cake

Agar acara akhir tahun bersama orang-orang tersayang makin ceria, jangan ketinggalan sajikan cemilan yang istimewa. Cemilan istimewa ala aku adalah Strawberry Pound Cake, yaitu butter cake yang di dalamnya ada potongan buah strawberry segarnya. Legitnya butter cake berpadu dengan segarnya stawberry, bisa dibayangkan betapa lezat rasanya. #PalmiaPoints2022 #EdisiSpesialAkhirTahun

Roger Isi Coklat Gurih

Roger Isi Coklat Gurih

Untuk adonan cara membuat roti goreng, teknik menguleninya tidak jauh berbeda dengan roti pada umumnya. Buat adonan menjadi kalis, buang udara, dan bentuk sesuai selera,saya dan ibu coba membuat dengan isian coklat.

Martabak Manis Mini

Martabak Manis Mini

Semua orang pasti suka dengan martabak,cemilan dengan berbagai macam rasa dan topping membuat kita tidak perna bosan menikmatinya.Berikut resep martabak versi saya.

Beli Produk Palmia