Oseng Jagung Muda Wortel
Oseng jagung muda, wortel dan suwiran ayam ini menjadi salah satu menu favorit anak-anak dirumah. Resep ini kudapat dari ibu, dulu agar aku mau makan sayuran ibu menambahkan suwiran ayam agar menarik. Kini hal yang sama kulakukan pada anak-anak.

#PalmiaPoints2023

Bahan:

  • 2 wortel, potong agak tipis
  • 6 wortel, potong serong
  • 150 gr dada ayam, kukus lalu suwir
  • 3 cabe merah, potong bulat
  • ¾ sdt garam
  • ¾ sdt gula
  • ¾ sdt kaldu jamur
  • 50 ml air
  • 2 sdm Palmia Margarine Serbaguna

 

Bumbu Halus:

  • ½ sdt merica
  • 2 bawang putih

 

Langkah Memasak:

  1. Panaskan Palmia Margarine Serbaguna, tumis bumbu halus hingga harum lalu masukan jagung muda dan wortel
  2. Tuang air, tambahkan garam, gula dan kaldu jamur aduk-aduk
  3. Terakhir masukan ayam suwir, aduk-aduk lalu angkat.

Resep dari Siti Fatimah
Mie goreng sosis

Mie goreng sosis

Makan malamnya mie goreng bikinan sendiri.

Wola Korek Api Teri

Wola Korek Api Teri

WoLa Korek api Teri memenuhi kebutuhan gizi keluarga, karna kandungan vitamin dari labu siam dan wortel .

Ikan Taoco

Ikan Taoco

hari ini aku masak IKAN MASAK TAUCO berbahan dasar ikan. Aku pilih menu ini karena masaknya gak ribet dan bahannya mudah ditemui. Tauco dengan citarasanya yang gurih dan beraroma khas sangat enak diaplikasikan ke masakan tumisan, sambal ataupun berkuah. Saat menumis kugunakan PALMIA Serbaguna menjadikan Ikan Tauco Levis istimewa rasanya.

Tumis Tahu Ginseng

Tumis Tahu Ginseng

Kebetulan tetangga sebelah rumah panen daun ginseng jawa dan aku dibagi 1 ikat besar. Lumayanlah bisa untuk menu hari ini. Bisa agak hemat uang belanja juga nih. Daun ginseng Jawanya aku masak jadi tumisan yang aku padukan dengan tahu putih. Enak lhoo, krenyes-krenyes agak berlendir seperti kangkung.

Beli Produk Palmia