Bunwo Daging Tomat Ijo
Menu hari ini masak Bunwo Daging Tomat Ijo, resep Ibu ini rasanya sangat segar, Ibu mengatakan Selain mengandung protein yang sangat tinggi, daging sapi juga mengandung nutrisi yang dibutuhkan tubuh. Tiga ons daging sapi menyediakan protein, seng, fosfor, zat besi, dan vitamin B kompleks (termasuk vitamin B12, niacin, vitamin B6, dan riboflavin).

#PalmiaPoints2023

Bahan:

  • 250 gr Daging sapi (potong dadu rebus hingga empuk)
  • 3 sdm Palmia Margarine Serbaguna
  • Garam secukupnya
  • 100 gr Buncis
  • 100 gr Wortel
  • 1 sdt Kaldu sapi bubuk
  • Lada secukupnya
  • 100 gr Tomat ceri ijo 
  • 1 batang Daun prei
  • 750 ml Air  

 

Bumbu Iris:

  • 6 siung Bawang merah
  • 3 siung Bawang putih
  • 1/2 ruas Jahe
  • 5 buah Cabe merah
  • 5 buah Cabe hijau  

 

Cara Memasak:

  1. Panaskan Palmia Margarine Serbaguna tumis bumbu iris hingga harum
  2. Masukkan air tunggu hingga mendidih lalu masukkan daging rebus, buncis, wortel lada bubuk kaldu sapi dan tomat ceri lalu tambahkan, daun prei dan garam cek rasa, sajikan

Resep dari Tri asmoro eka pria
Nasi Goreng Margarin

Nasi Goreng Margarin

Selama pandemi, Indah lagi suka banget nih makan nasi goreng. Apalagi nasi goreng bikinan mamah rasanya itu enak banget. Sampai teman sekolah SMP Indah suka banget sama nasi goreng buatan mamah Indah. Nah mau tau ga nih rahasia dari rasa enaknya nasi goreng bikinan mama ? Rasanya itu gurih karena mama Indah selalu pakai palmia saat masak tumis tumisan apapun??

Nasi Goreng Sosis Telur

Nasi Goreng Sosis Telur

Nasi goreng segala cuaca

Ayam Kecap Bumbu Kari

Ayam Kecap Bumbu Kari

Ayam kecap yang kumasak kali ini sedikit berbeda karena menggunakan bumbu kari. Taste dan aroma kuah kari ditambah dengan kecap manis rasanya enak dan lezat.

Ayam Bumbu Terasi

Ayam Bumbu Terasi

Hai Palmia Memasak adalah satu hobiku. Makanya aku senang sekali mengikuti event Palmia agar resep-resepku dapat menginspirasi banyak orang. Menurutku, masak adalah hal yang sebenarnya mudah dan gampang, kita tinggal explore bahan-bahan masakan dan mencari tahu bagaimana cara mengolahnya misalnya dengan cara mencari resep-resep di media sosial maupun applikasi di smartphone. Bagiku memasak adalah hal yang wajib aku lakukan setiap hari. Untuk menyajikan makanan enak untuk seluruh anggota dirumah, salah satu rahasiaku adalah aku selalu menggunakan Palmia Margarin Serbaguna untuk segala masakanku.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia