Bening Bakso Udang Oyong Jagung
Bening Bakso Udang Oyong jagung menu sehat hari ini. Jagung kaya akan serat yang bermanfaat untuk melancarkan pencernaan. Konsumsi makanan tinggi serat dapat mendorong pertumbuhan bakteri baik di usus, mencegah sembelit.

#PalmiaPoints2022

Bahan:

  • Bakso udang 100 gr
  • Palmia Margarin Serbaguna 3 sdm
  • Garam secukupnya
  • Jagung pipil 100 gr
  • Oyong 100 gr
  • Kaldu jamur 1 sdt
  • Lada secukupnya
  • Daun sop 1 batang
  • Daun prei 1 batang
  • Air 750 ml

 

Bumbu Halus:

  • Bawang merah 5 siung
  • Bawang putih 2 siung
  • Jahe 1/2 ruas

 

Cara Memasak:

  1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna tumis bumbu halus hingga harum
  2. Lalu masukkan air tunggu hingga mendidih lalu masukkan jagung pipil, oyong, lada bubuk dan kaldu jamur lalu tambahkan bakso udang, daun sop, daun seledri dan garam cek rasa, sajikan

Gulai Kuning Daun Singkong

Gulai Kuning Daun Singkong

Salah satu menu favorit keluarga kami gulai daun singkong, dimakan bersama nasi hangat sangat mengundang selera

HAMBURG STEAK

HAMBURG STEAK

Berbeda dengan steak biasa, kali ini menu berbuka dengan Hamburg Steak pasti terasa lebih istimewa karena dipanggang dengan Palmia Garlic Margarin. #PalmiaMargarin #MakeWonders

Palmia
Lontong Gulai Pakis

Lontong Gulai Pakis

Lontong dengan kuah kuah santan dan sayur pakis sangat enak disantap bersama keluarga.

Udang Terong Telunjuk Ladmer

Udang Terong Telunjuk Ladmer

Masakkan ibu meskipun sederhana tapi enak. Udang Terong Telunjuk Ladmer adalah resep ibu yang ku masak hari ini. manfaat udang untuk anak ini antara lain berguna dalam perkembangan otak dan tulang, meningkatkan pertumbuhan dan perkembangan tulang dan gigi, menjaga anak bebas dari infeksi, meningkatkan penglihatan, meningkatkan tingkat energi, kaya sumber protein

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia