Tumis Kolesom Jawa Telur Puyuh
Kolesom Jawa adalah salah satu.jenis sayuran yang kaya akan gizi. Kolesom jawa juga biasa disebut gingseng jawa. Kolesom ini.paling cocok di olah jadi tumis. Agar tumisnya.lebih menarik aku tambahkan telur puyuh di dalamnya. Untuk mendapatkan citarasa tumisan yang sempurna, aku gunakan Margarin Serbaguna Palmia sebagai pengganti minyak goreng.

#PalmiaMargarin #MakeWonders

Bahan :

1 ikat kolesim jawa, siangi lalu cuci bersih

10 buah telur puyuh rebus

1 1/2 sdm Margarin serbaguna Palmia

3 buah cabe merah

2 siung bawang putih, cincang halus

1/2 buah bawang bombay, iris kasar

1 sdm kecap manis

1 sdm saus tiram

Secukupnya garam

1/2 gelas air

Cara memasak :

1. Panaskan margarin. Masukkan telur puyuh masak hingga berkulit. Angkat lalu sisihkan.

2. Masukkan bawang putih dan merah. Tumis hingga harum.

3. Masukkan bawang bombay, aduk.hingga agak layu.

4. Masukkan kolesom jawa, aduk hingga agak layu. Masukkan kecap manis, garam dan saus tiram. Aduk rata.

5. Tuang air didihkan.

6. Masukkan telur puyuh, aduk. Matikan api.


Resep dari Rohmah
Nasi Tim Tuna

Nasi Tim Tuna

Sarapan buat keluarga saya adalah hal wajib, karena dengan sarapan membuat fisik dan tubuh kita lebih siap dan kuat melakukan aktifitas seharian. Nah kali ini saya akan membuat sarapan praktis dan tentunya lezat sekali.

Kacang Panjang Krispy

Kacang Panjang Krispy

Di saat anak-anak nya susah makan sayur, ibu selalu menyiasati gimana agar anak-anak nya suka makan sayur. Salah satu olahan sayuran ibu yang saya sukai ini kacang panjang krispy.

Chicken Steak with  Cheese Corn Sauce

Chicken Steak with Cheese Corn Sauce

Sebagai seorang ibu, tentunya harus pintar dalam segala hal. Terutama urusan dapur, aku harus bisa menghidangkan makanan untuk orang spesial. Bisa itu makanan tradisional, atau pun makanan luar. Kali ini aku membuat makanan dari olahan ayam dan keju. Yaitu chicken steak with cheese corn sauce. Masak sendiri tidak hanya menghemat pengeluaran, tetapi makanan yg dibuat sendiri juga lebih bersih,higienis dan bergizi.

Rica-rica Pedas Sayap Ayam

Rica-rica Pedas Sayap Ayam

Rica rica sayap ayam pedas, sayap ayam dimarinasi terlebih dahulu lalu digoreng. Setelah itu di rica pedas, sangat cocok disantap bersama nasi hangat.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia